Senin, 02 Oktober 2017

PERBAIKILAH AKHLAK

Assalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh,
Bismillaahirrahmaanirrahiim,




Jagalah akhlaq anda yang baik

selagi diri anda masih bisa melakukannya.

Masukilah pintu taubat selagi masih terbuka bagi anda.

Jauhkan diri anda dari pintu-pintu

yang menyebabkan diri anda berdosa karena kemaksiatan.

Sebab pintu-pintu dosa dan masiat itu

terbuka lebar-lebar siang dan malam bagi anda

Dan pintu-pintu itu akan tertutup

saat nafas anda sudah sampai di tenggorokan/kerongkongan .

Perbaikilah akhlak anda .

Akhlak yang terbaik adalah akhlak Al Qur'an .

Untuk itu pelajarilah Al Qur'an dan 

amalkan ke dalam kehidupan sehari - hari sesuai kadar kesanggupan anda.

Allah Maha Mengetahui apa yang anda kerjakan 

Allah Maha Kuasa atas segala sesuatunya .

PERTANYAAN :

1.Bila anda bangga diri lalu apa yang dibanggakan  ?

2. Bila anda menyombongkan diri, apa yang disombongkan ?

3. Mengapa anda diberi kesempatan tapi selalu disia –siakan  ?


4. Apa yang terjadi bila saat anda mendekatinya, lalu pintu itu tertutup ?

5. Mengapa Allah telah memberikan KitaNya ( Al Qur'an ) tidak dibacanya ?

6. Mengapa anda membaca hanya Arabnya saja sedangkan anda tidak tahu artinya ?

Semoga uraian ini bermanfaat untuk kita semua . Insya Allah . Aaaaamiin.

Wassalamu'alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

461 . BAGI YANG ISLAM. TAK DIBACA SAYANG.

Assalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaath. Bismillaahirrahmaanirrahiim. Selepas Malaikat Israfil meniup sangkakala (bentuknya ...